Sektor Ritel Diprediksi Tetap Kokoh di 2026, Dipicu Peningkatan Konsumsi dan Inflasi yang Stabil
Sektor ritel di Indonesia diprediksi akan semakin kuat tahun ini, berkat daya beli masyarakat yang tetap solid meskipun menghadapi berbagai tantangan ekonomi.