Hilang 19 Hari di Gunung Slamet, Pendaki Syafiq Ali Ditemukan Meninggal Dunia

Setelah 19 hari pencarian, Syafiq Ali, pendaki Gunung Slamet yang hilang, akhirnya berhasil ditemukan.