Wamen Nezar Tegaskan Jaringan Telekomunikasi Jadi Kebutuhan Dasar, Sama Pentingnya dengan Listrik dan Air

Menurut Nezar, pengalaman di lapangan, khususnya saat bencana, menunjukkan peran vital jaringan telekomunikasi dalam kehidupan masyarakat.