Mensesneg 'Bocorkan' Tujuan Prabowo Kumpulkan 1.200 Rektor-Guru Besar

Presiden Prabowo Subianto menggelar pertemuan tertutup dengan 1.200 rektor dan guru besar untuk membahas pendidikan dan kebutuhan tenaga dokter di Indonesia.