BRI Setorkan Dividen Rp11 Triliun ke Negara, Jadi Kado Awal Tahun 2026

Secara konsolidasian, laba bersih yang diatribusikan kepada entitas induk tercatat sebesar Rp41,23 triliun.