11 Manfaat Daun Pepaya bagi Kesehatan, Bisa Mengatasi Nyeri Haid

Daun pepaya mengandung enzim papain, alkaloid, flavonoid, tanin, vitamin A, C, dan E, serta antioksidan yang berperan dalam menjaga daya tahan tubuh