Kontribusi Serap Karbon, Pertamina-Kemenhut Teken MoU Optimalisasi Fungsi KHDTK

Kebijakan kehutanan nasional saat ini menuntut perubahan paradigma dari pengelolaan hutan yang reaktif menjadi pengelolaan hutan yang preventif.