Beauty of South Sumatera: Pesona Wisata dan Petualangan di Pagaralam

Kota Tertinggi dan Terdingin di Sumatera Selatan, Gunung Dempo menjadi kawasan wisata yang penuh ketenangan.