Spirulina platensis sebagai Sumber Pangan Fungsional Bernilai Gizi Tinggi
Artikel ini membahas potensi Spirulina platensis sebagai pangan fungsional kaya protein dan mikronutrien yang berperan dalam peningkatan gizi, kesehatan, serta ketahanan pangan.