Prakiraan Cuaca Jumat 16 Januari 2026: Waspada Hujan Lebat dari Jawa hingga Maluku

BADAN Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan potensi cuaca signifikan di sejumlah wilayah Indonesia pada Jumat, 16 Januari 2026.