AS Sita Tanker Keenam di Karibia, Perketat Kontrol Atas Minyak Venezuela

Militer AS menyita kapal tanker Veronica di Laut Karibia sebagai bagian dari blokade minyak Venezuela. Pemerintahan Trump mulai menjual minyak hasil sitaan senilai US$500 juta.