Transjakarta Mengeklaim Melayani 1,4 juta Penumoang Setiap Hari

JPNN.com , JAKARTA - Direktur Utama PT Transjakarta, Welfizon Yuza menyatakan pihaknya telah melayani lebih dari 1,4 juta pelanggan setiap hari pada 233 rute yang menghubungkan seluruh sudut kota dan daerah penyangga Jakarta.