Prabowo Ingin Penerima Beasiswa Diperbanyak, LPDP Prioritaskan STEM

JPNN.com - Presiden Prabowo Subianto menginginkan jumlah mahasiswa penerima beasiswa diperbanyak lagi.