Dilema Andy Robertson: Bertahan di Anfield atau Mencari Menit Bermain?

Kontrak Andy Robertson di Liverpool akan habis pada akhir musim ini, dan hingga kini belum ada keputusan final meski pembicaraan dengan pihak klub telah dilakukan.