Bali Zoo Ikut Aturan BKSDA, Stop Program Gajah Tunggang, Fokus Edukasi Satwa

bali.jpnn.com , GIANYAR - Lembaga konservasi Bali Zoo resmi menghentikan program gajah tunggang.