Kick Off Program Ramadhan 1447 H, LazisMu Perkuat Peran Zakat untuk Kesejahteraan Bangsa
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Lembaga Amil Zakat, Infak dan Sedekah Muhammadiyah (LazisMu) meluncurkan Kick Off Program Ramadan 1447 Hijriah di Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka (UHAMKA), kemarin. Acara ini menjadi penanda...