Bintang Futsal Dunia Ricardinho dan Falcao Siap Unjuk Gigi dalam XSeries-2 Indonesia

Bintang futsal dunia Alessandro Rosa Vieira atau yang lebih dikenal dengan nama Falcao dan Ricardinho siap unjuk kualitas dalam XSeries-2 Indonesia