Eggi Sudjana dan Damai Hari Lubis Ajukan Restorative Justice di Kasus Dugaan Ijazah Palsu Jokowi

Polda Metro Jaya membenarkan telah menerima adanya permohonan restorative justice dari tersangka Eggi Sudjana dan Damai Hari Lubis, dalam kasus dugaan ijazah palsu Jokowi