Meta Menghadap Alexander Sabar, Beri Penjelasan soal Kebocoran Data Instagram

Alexander Sabar dari Kemkomdigi meminta Meta sebagai PSE layanan Instagram memberikan penjelasan resmi mengenai isu dugaan kebocoran data pengguna.