Kantor Imigrasi Belawan Berkomitmen Tingkatkan Kinerja dan Integritas Aparatur pada Tahun 2026
JPNN.com , JAKARTA - Kantor Imigrasi Kelas II TPI Belawan berkomitmen untuk meningkatkan kinerja dan integritas aparatur pada tahun 2026 melalui penandatanganan Perjanjian Kinerja dan Pakta Integritas, Kamis (15/1/2026).