Perampok Bersenjata Satroni Toko Pokemon New York, Curi Kartu Mahal

Tiga perampok bersenjata menyatroni Toko Pokemon di Manhattan, NY. Bukan cuma curi kartu Pokemon yang dijual di toko, perampok juga merampok kartu pelanggan.