Teknologi AI-Big Data Mampu Hubungkan Energi dan Gaya Hidup Digital Masyarakat Modern

Pada 2025, jumlah pengguna PLN Mobile melonjak drastis hingga melampaui 50 juta pengunduh dan total transaksi tahunan lebih dari 30 juta transaksi.