Ronald Koeman Optimistis Timnas Belanda Bisa Buat Kejutan di Piala Dunia 2026

Meski tidak menyandang status sebagai tim unggulan utama, Ronald Koeman yakin timnas Belanda mampu berbicara banyak dan mengejutkan di Piala Dunia 2026.