Jalur Kereta di Pekalongan Kebanjiran, 7 Perjalanan Kereta Terhenti

REPUBLIKA.CO.ID, PEKALONGAN -- Jalur kereta antara Stasiun Pekalongan dan Sragi, Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah, kebanjiran yang melanda wilayah tersebut sejak Sabtu (17/1/2026) dini hari WIB. Sehingga kereta harus berhenti karena...