Bencana Hidrometeorologi Masih Terjadi di Pekan Ketiga Januari

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatatkan sejumlah kejadian bencana beserta langkah penanganan yang dilakoni oleh pemerintah daerah hingga Jumat (16/1/2026).