Laga berat diemban Michael Carrick saat memulai masa baktinya sebagai manajer Manchester United. Laga Man United vs Man City bakal digelar pada Sabtu, (17/1) malam WIB.