Sebanyak 46 migran diselamatkan dari perahu karet di perairan internasional lepas Libya, Jumat (16/01/2026) waktu setempat.