5 Fakta Menarik Jelang Jonatan vs Loh Kean Yew di Semifinal India Open

Terdapat sederet fakta menarik jelang pertemuan Jonatan Christie vs Loh Kean Yew pada semifinal India Open, Sabtu (17/1).