Polda Aceh Tegaskan Anggota Brimob Disersi Gabung Tentara Rusia Telah Dipecat

Polda Aceh mengonfirmasi pemecatan Bripda Muhammad Rio, anggota Brimob yang disersi dan diduga bergabung dengan tentara Rusia, setelah serangkaian pelanggaran kode etik.