Polda Aceh mengonfirmasi pemecatan Bripda Muhammad Rio, anggota Brimob yang disersi dan diduga bergabung dengan tentara Rusia, setelah serangkaian pelanggaran kode etik.