Eropa Ancam Boikot Piala Dunia Sebagai Protes AS Ingin 'Caplok' Greenland

Piala Dunia FIFA 2026 akan digelar bersama oleh Amerika Serikat, Meksiko, dan Kanada. Turnamen tersebut, yang pertama kalinya melibatkan 48 tim peserta.