Ikut Latihan Persib, Federico Barba Tampak Murung dan Tak Bersemangat

Pemain Persib, Federico Barba tampak hadir dalam sesi latihan klub di Lapangan Pendamping Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) pada Jumat, 16 Januari 2026.