REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Institute for Demographic and Affluence Studies (IDEAS) mengkritisi perkembangan ekosistem ride hailing di Indonesia dan menilai perlunya dilakukan pembenahan. IDEAS memandang 2026 menjadi momentum koreksi arah kebijakan...