Update Pesawat ATR 400 Hilang Kontak di Maros, Warga Dengar Ledakan dan Lihat Kepulan Asap

Seorang warga bernama Daeng Bahar melaporkan bahwa suara ledakan terdengar dari kawasan Gunung Lapiau, Leang-Leang.