Timnas Futsal Putri Indonesia Panggil 19 Pemain untuk ASEAN Women’s Futsal Championship 2026
Deputi Sekjen FFI, Frans Xaverius, menegaskan bahwa TC ini merupakan fondasi utama dalam membangun kedalaman skuad, baik dari sisi fisik, teknik, maupun ikatan batin (chemistry)