Staf Khusus (Stafsus) Menteri Agama (Menag) Gugun Gumilar menegaskan pentingnya gotong royong para pemuka agama dalam merawat dan memperkuat kerukunan umat beragama di Indonesia.