Banjir Landa Sejumlah Wilayah di Pekalongan, Rumah dan Jalur Kereta Terendam

REPUBLIKA.CO.ID, PEKALONGAN -- Warga berjalan melewati banjir di Kampung Baru, Kota Pekalongan, Jawa Tengah, Sabtu (17/1/2026). Berdasarkan data Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Pekalongan per pukul 14.00, sebanyak 8.692...