Menteri Kelautan Sakti Trenggono mengonfirmasi hilangnya pesawat Indonesia Air Transport di Maros. Tiga pegawai KKP ada di dalamnya.