Pulihkan Pesantren Pascabanjir, Pemerintah Pastikan Darul Mukhlisin Aceh Tamiang Kembali Berfungsi

Kompleks pesantren seluas sekitar 2,5 hektare ini berada di kawasan seluas lima hektare yang sempat menjadi titik penumpukan material kayu dari aliran sungai.