Dirut IAT Rinci Jumlah Kru Pesawat yang Hilang Kontak, Pencarian Terus Berlanjut

REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR — Direktur Utama PT Indonesia Air Transport (IAT) Adi Triwibowo merinci jumlah kru pesawat yang hilang kontak saat melaksanakan misi air surveillance Direktorat Jenderal PSDKP Kementerian Kelautan...