Dituding Karaoke dengan LC, Ricky Harun Unggah Pesan Menohok

Isu miring menerpa aktor Ricky Harun. Namanya ramai diperbincangkan warganet setelah muncul tudingan bahwa ia kedapatan karaoke ditemani LC (Lady Companion).