Menhan Sjafrie Sjamsoeddin melantik 12 orang tenaga ahli Dewan Pertahanan Nasional (DPN), dua di antaranya adalah anak Cak Nun dan Hotman Paris.