Tenaga Ahli Menteri ESDM Dorong Implementasi Keppres 1/2025 untuk Kemandirian Energi Nasional
Tenaga Ahli Menteri ESDM, Satya Hangga Yudha Widya Putra, menekankan pentingnya Implementasi Keppres 1/2025 untuk mempercepat kolaborasi dan mengatasi hambatan regulasi demi ketahanan energi nasional.