Arema FC Berduka: Asisten Pelatih Kuncoro Meninggal Dunia

Kabar duka datang dari Arema FC. Sang asisten pelatih, Kuncoro, meninggal dunia pada Minggu (18/1).