Arteta Sesali Peluang Terbuang Arsenal Saat Ditahan Imbang Forest
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Pelatih Arsenal Mikel Arteta kecewa setelah timnya gagal memaksimalkan sejumlah peluang saat ditahan imbang tanpa gol oleh Nottingham Forest pada lanjutan Liga Primer Inggris di City Ground,...