Di lokasi pengungsian, aparat kepolisian bersama tim gabungan memberikan pendampingan trauma healing untuk memulihkan kondisi mental para pengungsi.