IHSG Dibuka Menguat cenderung Sideways seiring Variatifnya Bursa Asia-Pasifik

IHSG dibuka menguat 17 poin atau 0,20 persen di level 9.093 pada pembukaan perdagangan Senin, 19 Januari 2026 & diprediksi datar alias sideways pada perdagangan hari ini.