Hadir Perdana di WEF 2026 Davos, Bos Danantara Targetkan Gaet Investasi Berkualitas
Di WEF 2026, Rosan bakal berupaya membangun kemitraan strategis dengan pemangku kepentingan global, guna mendorong investasi berkualitas yang berdampak ke perekonomian RI