Tim SAR gabungan evakuasi korban kecelakaan pesawat melalui jalur darat akibat cuaca ekstrem. Pencarian korban lainnya terus dilakukan di lokasi sulit.