Deputi Kemenpar Ayu Marthini: Bali Destinasi Wisata Terbaik Dunia Bukti Turis Puas
bali.jpnn.com , DENPASAR - Penobatan Bali sebagai destinasi wisata terbaik pilihan wisatawan mancanegara pada 2026 menunjukkan bahwa Pulau Dewata masih menjadi ikon pariwisata Indonesia yang menghadirkan kesan dan pengalaman positif bagi para turis.