Daftar Dendam Pribadi Roy Keane, Ada Alex Ferguson hingga Istri Michael Carrick

Roy Keane dikenal bukan hanya karena prestasi, tetapi juga deretan konflik pribadinya. Dari Bruno Fernandes hingga Sir Alex Ferguson, ini jejak rivalitasnya.